Saturday 15 August 2015

Kelebihan Dan Kekurangan


Kelebihan dan kekurangan Rad :

Kelebihan ;



Waktu lebih singkat
Kepuasan pelanggan lebih besar
Mudah untuk diamati karena menggunakan model prototype
Menghemat biaya

Kelemahan :  

Tidak cocok untuk resiko teknis yang tinggi
Tidak berguna untuk proyek besar
Tidak terlalu cocok jika system tidak bisa membuat modularisasi
 

 Kelebihan dan kekurangan Increment model :

Kelebihan :


  1. Resiko yang rendah pada pengembangan sistem.
  2. Mengutamakan fungsi-fungsi pada sistem perangkat lunak sehingga kemudahan pemakaian sistem yang paling di utamakan. 
  3. Tahap awal adalan dasar dari pembuatan tahap berikutnya (dikerjakan secara terurut).
  4. Cocok digunakan bila pembuat software tidak banyak/kekurangan pembuat
  5. Mampu mengakomodasi perubahan kebutuhan customer. 
  
Kekurangan :

  1. Hanya akan berhasil jika tidak ada staffing untuk penerapan secara menyeluruh.
  2. Penambahan staf dilakukan jika hasil incremental akan dikembangkan lebih lanjut.
  3. Hanya cocok untuk proyek dengan skala kecil.
  4. kemungkinan tiap bagian tidak dapat diintegrasikan


 Kelebihan dan kekurangan Spiral model :

Kelebihan :

  1. Setiap tahap pengerjaan dibuat prototyping sehingga kekurangan dan apa yang diharapkan oleh client dapat diperjelas dan juga dapat menjadi acuan untuk client dalam mencari kekurangan kebutuhan.
  2. Lebih cocok untuk pengembangan sistem dan perangkat lunak skala besar.
  3. Dapat disesuaikan agar perangkat lunak bisa dipakai selama hidup perangkat lunak komputer. 
  4. Pengembang dan pemakai dapat lebih mudah memahami dan bereaksi terhadap resiko setiap tingkat evolusi karena perangkat lunak terus bekerja selama proses.
  Kekurangan :

  1. Banyak konsumen (Client) tidak percaya bahwa pendekatan secara evolusioner dapat dikontrol oleh kedua pihak. Model spiral mempunyai resiko yang harus dipertimbangkan ulang oleh konsumen dan developer.
  2. Memerlukan tenaga ahli untuk memperkirakan resiko, dan harus mengandalkannya supaya sukses.
  3. Belum terbukti apakah metode ini cukup efisien karena usianya yang relatif baru.
  4. Memerlukan penaksiran resiko yang masuk akal dan akan menjadi masalah yang serius jika resiko mayor tidak ditemukan dan diatur.
 

 Kelebihan dan kekurangan WINWIN spiral model ;

Kelebihan :

1.Terdapat kepuasan dan keuntungan antara developer dengan customer karena aplikasi yang dijalankan dengan negoisasi sesuai kesepakatan
   
2.Sangat efektif untuk digunakan karena kesepakatan antara developer dengan customer sama-sama disepakati sehingga tidak akan menimbulkan ketidak puasan customer





 Kekurangan :



1. Membutuhkan waktu yang cukup lama 2.Seringkali pada awalnya customer dengan developer mengalami kecekcokkan pada saat negoisasi


 Kelebihan dan kekurangan component development

Kelebihan :


  1. Hanya berlaku untuk Short-Lifetime system. 
  2. Tahapan proses tidak terlihat sedang berada ditahapan mana suatu pekerjaan 
  3. Memerlukan alat ukur kemajuan secara regular. 


Kekurangan :

  1. Perubahan yang sering terjadi dapat merubah struktur system.  
  2. Memerlukan tenaga ahli dengan kemampuan tinggi

  Kelebihan dan kekurangan Format Method Model ;

Kelebihan :
  • pengurangan waktu dan peningkatan produktivitas yang besar.
Kekurangan :


  • kemungkinan akan sulit memanfaatkan alat bantu/peralatan/tools 4GT dibandingkan dengan menggunakan bahasa pemrograman yang konvensional
  • terdapat juga masalah dalam hal kode sumber yang tidak efisien 
 
   Kelebihan dan kekurangan 4 th Generation :

Kelebihan :

  •        Pengurangan waktu dan peningkatan produktivitas secara besar

    Kekurangan :


    Kesulitan penggunaan perangkat bantu (tools) dibandingkan dengan bahasa pemrograman, dan juga kode sumber yang dihasilkannya tidak efisien